NO
|
Nama Kesalahan
|
Deskripsi Kesalahan
|
Troubleshooting
|
1
|
Masalah
penerimaan faks
|
Kabel telepon mungkin
tidak terpasang dengan
baik,
atau rusak.
|
Periksa pemasangannya. Pastikan Anda
telah
menggunakan kabel telepon yang
disertakan bersama aksesori faks.
|
Layanan pesan suara
mungkin mengganggu
fungsi
aksesori faks untuk
menjawab panggilan.
|
Lakukan salah satu yang berikut ini:
a)
Menghentikan layanan pesan.
b)
Menggunakan saluran telepon khusus
untuk
panggilan faks.
c) Kurangi dering sebelum dijawab untuk
aksesori faks ke jumlah yang lebih rendah dibandingkan dering sebelum dijawab
untuk pesan suara.
|
||
Saluran telepon tidak
berfungsi.
|
Cabut aksesori faks dari jack telepon, dan
hubungkan
ke telepon. Coba lakukan
panggilan telepon untuk memastikan
apakah saluran
telepon berfungsi dengan
baik.
|
||
2
|
Faks gagal dikirim
|
Biasanya JBIG di aktifkan dan faks penerima
tidak memiliki kemampuan JBIG
|
Nonaktifkan JBIG
|
3
|
Pesan status “Out of Memory” [memeori habis]
di indicator pesan status.
|
Disk penyimpanan MFP penuh
|
Hapus beberapa file dari
disk
|
4
|
Tidak ada tombol Phone
Book [Buku Telepon] yang muncul.
|
Fitur Buku Telepon belum diaktifkan
|
Gunakan HP MFP Digital
Sending Software Configuration utility [Kegunaan Konfigurasi Perangkat Lunak
Pengiriman Digital MFP HP] untuk mengaktifkan fitur buku telepon.
|
5
|
Gabungan nama dan nomor
ditampilkan di kotak penerima.
|
Nama dan nomor yang
muncul bersama adalah normal, tergantung dari mana asalnya, buku telepon
mencantumkan nama-nama, dan semua pangkalan data lainnya mencantumkan nomor.
|
Normal, tidak perlu
tindakan apapun
|
6
|
Faks satu halaman dicetak
sebagai dua halaman.
|
Kepala faks ditambahkan
ke bagian atas halaman faks, sehingga mendorong teks ke halaman ke dua.
|
Jika Anda ingin faks satu
halaman dicetak pada satu lembar halaman, atur kepala overlay ke modus
overlay.
|
7
|
Mesin Fax tidak
dapat dihidupkan
|
Tidak terhubung dengan benar ke catu daya.
|
Pastikan kabel listrik
tersambung erat ke mesin fax dan adaptor listrik.
Hubungkan kabel listrik
ke stopkontak, pengaman arus, atau perpanjangan kabel berkonduktor
|
10
|
Panggilan faks
keluar terus-menerus memutar nomor.
|
Aksesori faks akan
memanggil ulang nomor faks secara otomatis.
|
Ini merupakan
pengoperasian normal. Setting Panggil Ulang Saat Tidak Dijawab ke 0.
|
Troubleshooting Fax
Categories :
Langganan:
Posting Komentar
(
Atom
)